10 Pengertian Negara Maju Menurut Para Ahli dan Cirinya

Diposting pada

pengertian negara maju menurut para ahli

Negara maju yang seringkali disebut sebagai arti negara yang kaya atau developed pada hakikatnya menjadi istilah yang harus diketahui oleh banyak orang, terutama bagi mereka yang sedang mendali ilmu sosial, seperti ilmu geografi, hukum, sosiologi, ataupun yang lainnya.

Oleh karena itulah pada pembahasan kali ini akan memberikan penjelasan mengenai pengertian negara maju dan ciri negara maju sebagimana yang dikemukakan oleh para ahli.

Daftar Isi

Negara Maju

Negara maju adalah penjelasan sekaligus pengulasan nagara yang mampu memaksimalkan segala potensinya, baik potensi sumber daya alam atau sumber daya manusia untuk membentuk suatu kesatuan dalam mensejahterakan setiap masyarakat yang menjadi bagian di dalamnya.

Pengertian Negara Maju Menurut Para Ahli

Adapun definisi negara maju menurut para ahli, adalah;

  1. Ahmad (2012)

Negara maju adalah bagian penjelasan dari sistem kenegaraan yang senantisa telah memaksimalkan sektor industri dalam berbagai bidang. Dimana dalam diri khas negara maju, dalam pengertian ini menjalankan sistem perekonimian pasar.

  1. IMF

Definisi negara maju adalah suatu negara yang memiliki standar hidup tinggi melalui perekonomian dan teknologi yang merata disetiap wilayahnya sehingga dalam hal ini hubungan dengan kualitas manusia sekaligus jangka usia harapan hidupnya lebih baik.

  1. Wikipedia

Negara maju adalah wilayah dan perwilayahan yang mengalami perkembangan ekonomi yang baik melalui kebijakan dan perwakilan dalam sistem pemerintahan, khususnya lebih mengedepankan kepentingan publik tanpa adanya korupsi.

Ciri Negara Maju

Karakteristik yang menjelaskan adanya negara maju. Antara lain;

  1. Tingkat pertumbuhan penduduknya rendah
  2. Pertumbuhan penduduknya terkonsentrasi di daerah perkotaan
  3. Tingkat kelahiran dan kematian penduduknya rendah
  4. Tingkat buta huruf rendah
  5. Tingkat harapan hidup tinggi
  6. Pendapatan per kapita tinggi
  7. Penduduk wanita berstatus kawin berumur lebih dari 19 tahun dan banyak menggunakan alat kontrasepsi
Kesimpulan

Dari penjelasan diatas, dapat dikatakan jika negara maju adalah negara yang memiliki pertumbuhan yang baik, dalam segi ekonomi, pembangunan, dan rendahnya angka ketergantungan. Adapun untuk contoh negara maju yang ada di dunia, misalnya di benua eropa ada inggris, prancis, italia. Di Amerika serikat, ada Amerika Serikat, Argentinda. Di Asia Negara majunya, ada Jepang, Korea Selatan, Brunai dan lain sebaginya.

Demikianlah ulasan sekaligus penjelasan tantang pengertian negara maju dan cirinya. Jika dijumlahkan dari total keseluruhan ada tentusaja dapatlah dikatakan bahwa negara berkembang lebih banyak dibandingkan dengan negara maju . Semoga bermanfaat.

4.8/5 - (54 votes)